Kualitas Demokrasi Deliberatif di Indonesia masih menjadi persoalan serius yang mengemuka di tengah kondisi sosial politik yang makin kompleks dewasa ini. Perkembangan teknologi digital membawa kompleksitas baru, yang pada satu sisi menyediakan pilihan-pilihan solusi dan pada sisi lain menghadapkan kita pada jenis-jenis problem yang asing dan tidak mudah dalam berdemokrasi. Pemerintah yang memanfaatkan teknologi digital Read more
