404 Page

  • Archives
  • Home Tag: kulonprogo

Setelah penyusunan Rancangan Teknokratik RPJMD dapat diselesaikan, Pemerintah Daerah sudah dapat memulai penyusunan Naskah Akademik dan Rancangan Peraturan Daerah terkait dengan penetapan RPJMD.Pada Kamis (12/09/2024), bertempat di Ruang Rapat Suroloyo Bappeda Kabupaten Kulon Progo, Tim Swasaba Research Initiative (SRI) diundang hadir dalam Rakor Persiapan Penyusunan Naskah Akademik RPJMD Kabupaten Kulon Progo Tahun 2025-2029, yang diselenggarakan Read more

Continue Reading

Pada Kamis 18 Juli 2024, Pemerintah Kabupaten Kulon Progo menggelar Orientasi Penyusunan Rancangan Teknokratik Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Kulon Progo Tahun 2025-2029. Bertempat di Aula Yudhistira Perum BPR Bank Kulon Progo, acara ini dilaksanakan dengan sukses. Acara dibuka oleh Pejabat Bupati Kulon Progo, Ir. Srie Nurkyatsiwi, M.M.A, dan hadir sebagai narasumber: Sekda Read more

Continue Reading

Swasaba Research Initiative (SRI) menyampaikan analisis pendahuluan potret keuangan daerah Kulon Progo dalam lima tahun terakhir (2019-2023), maupun gambaran proyeksi keuangan daerah untuk lima tahun ke depan (2025-2029). Kegiatan ini sebagai tindak lanjut SRI yang telah dipercaya sebagai tim pendamping Pemkab Kulon Progo dalam Penyusunan Dokumen Rancangan Teknokratik (Rantek) RPJMD Kabupaten Kulon Progo Tahun 2025-2029. Read more

Continue Reading

Direksi dan Staf Swasaba Research Initiative (SRI) Yogyakarta menyampaikan selamat dan apresiasi yang tinggi atas pelantikan Bapak Ir. Sugeng Purwanto, M.M.A. selaku Penjabat Wali Kota Yogyakarta dan Ibu Ir. Srie Nurkyatsiwi, M.M.A. selaku Penjabat Bupati Kulon Progo. Pelantikan ini merupakan wujud kepercayaan dan apresiasi seluruh elemen masyarakat terhadap dedikasi, kapabilitas, dan kepemimpinan Bapak/Ibu. Semoga amanah Read more

Continue Reading

Swasaba Research Initiative (SRI) Yogyakarta bersama Bappeda Kabupaten Kulon Progo kembali menggelar Focus Group Discussion (FGD) Penyusunan Dokumen RPJPD Kabupaten Kolon Progo Tahun 2025-2045. Bertempat di Wisma MM-UGM Bulaksumur, acara yang digelar seharian pada Sabtu 20 April 2024 tersebut berjalanan dengan lancar dan sukses. Dalam FGD tersebut telah dihadirkan para pakar di bidang Geospasial, Pertanian, Read more

Continue Reading

Mengawali hari kerja pascalibur panjang Idul Fitri 1445 H, bertempat di Ruang Rapat Suroloyo Bappeda Kabupaten Kulon Progo (17/04/2024), Tim SRI bersama dengan Tim Bappeda Kabupaten Kulon Progo telah menyelenggarakan rapat koordinasi persiapan penyusunan Naskah Akademik (NA) Raperda Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Kulon Progo Tahun 2025-2045. Penyusunan Naskah Akademik ini bertujuan untuk Read more

Continue Reading

Menutup 2023, Swasaba Research Initiative (SRI) berhasil menuntaskan Penyusunan Naskah Akademik (NA) untuk melengkapi pengajuan perubahan Perda Kabupaten Kulon Progo No. 6 tahun 2020 dan No. 7 tahun 2020, kedua Perda tersebut berkaitan dengan eksistensi Perusda Air Minum “Tirta Binangun”. Dengan perubahan Perda tersebut, diharapkan ruang gerak Perumda Air Minum “Tirta Binangun” akan lebih leluasa Read more

Continue Reading

Dengan semangat peningkatan kualitas dan optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD)-nya, Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kabupaten Kulon Progo melakukan kerjasama dengan Swasaba Research Initiative (SRI) dalam pelaksanaan kajian potensi Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (PDRD) di tahun 2023. Pelaksanaan Forum Group Discussion (FGD) pertama telah terlaksana pada Selasa (12/09/2023) dengan suasana yang kondusif di Read more

Continue Reading

Tim SRI tidak sekadar memberikan pendampingan teknis dalam menyusun RPJPD, tetapi lebih menekankan pada upaya peningkatan pemahaman ASN Pemkab terhadap RPJPD, mulai dari filosofi, tata administratif, sampai dengan teknis penyajiannya. Dengan demikian, mereka akan memahami dan mampu melakukan penyusunan dokumen RPJPD secara mandiri dan sesuai dengan kaidah regulasi mutakhir. Sampai saat ini, Jumat 18/08/23, telah Read more

Continue Reading

Di tengah keterbatasan kemampuan keuangan daerah, Pemerintah Daerah dituntut untuk lebih kreatif dalam menggali sumber-sumber pendanaan pembangunan di luar APBD. Salah satu potensi besar yang selama ini kurang mendapatkan perhatian adalah dana corporate social responsibility (CSR) yang disalurkan oleh banyak perusahaan di suatu wilayah. Pada umumnya, perusahaan menyalurkan dana CSR kepada masyarakat secara acak dan Read more

Continue Reading