404 Page

  • Archives
  • Home Category: Riset

PADA Rabu (26/2), Swasaba Research Initiative (SRI) Yogyakarta bersama Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kota Madiun mengadakan forum pembahasan hasil penyusunan Standar Harga Satuan Barang Kebutuhan (SHSBK), Analisis Standar Belanja (ASB), dan Harga Satuan Pokok Kegiatan (HSPK) Kota Madiun Tahun 2026. Forum ini menjadi wadah bagi Tim SRI untuk mempresentasikan laporan kemajuan, menyampaikan hasil Read more

Continue Reading

EFISIENSI anggaran dapat diwujudkan melalui Penyusunan Standar Harga Barang yang sesuai dengan kondisi pasar. Dalam upaya tersebut, Swasaba Research Initiative (SRI) Yogyakarta bekerja sama dengan Badan Keuangan Daerah (Bakeuda) Kabupaten Trenggalek menyelenggarakan Sosialisasi dan Asistensi Penyusunan Standar Harga Satuan Kabupaten Trenggalek Tahun 2026, pada Selasa (25/2). Kegiatan yang berlangsung di Lantai 2 Aula Sekretariat Daerah Read more

Continue Reading

Dalam upaya meningkatkan transparansi dan akurasi dalam perencanaan keuangan daerah, Badan Keuangan Daerah (Bakeuda) Kabupaten Purbalingga menggelar sosialisasi dan asistensi Penyusunan Standar Harga Satuan (SHS) Tahun 2026. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan seluruh perangkat daerah memahami mekanisme penyusunan standar harga dengan baik, sehingga proses perencanaan anggaran dapat berjalan lebih efektif dan sesuai ketentuan.

Continue Reading

Pada Selasa (3/2), Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Kendal menyelenggarakan forum diskusi dan berbagi pengalaman terkait Penyusunan Dokumen Standar Harga Satuan (SHS) Kabupaten Kendal Tahun 2025. Merupakan kehormatan bagi Tim Swasaba Research Initiative (SRI) Yogyakarta untuk berpartisipasi dalam acara ini dengan memaparkan konsep, desain, serta metodologi penyusunan SHS berbasis praktik terbaik yang Read more

Continue Reading

RENCANA Strategis (Renstra) Perangkat Daerah Tahun 2025-2029 merupakan dokumen perencanaan lima tahunan yang dirancang untuk menetapkan tujuan, sasaran, strategi, dan arah kebijakan perangkat daerah agar selaras dengan tugas pokok, fungsi, NSPK, serta sasaran RPJMD. Menindaklanjuti dokumen Studi Pendahuluan Renstra Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kabupaten Kutai Kartanegara, Swasaba Research Initiative (SRI) bersama DP3A Read more

Continue Reading

PENYUSUNAN Standar Harga Satuan (SHS) bukan hanya sebagai bentuk kepatuhan terhadap regulasi, tetapi juga menjadi langkah strategis untuk memastikan anggaran daerah tetap relevan dengan perubahan harga pasar. Setiap tahun, harga barang dan jasa dapat berubah, sehingga SHS perlu diperbarui agar mencerminkan kondisi terkini. Selain itu, updating SHS juga menjadi momen penting untuk memasukkan usulan barang Read more

Continue Reading

PADA Selasa (14/1/2025), Pemerintah Kota Madiun bersama Swasaba Research Initiative (SRI) Yogyakarta sukses menggelar Asistensi Penyusunan Standar Harga Satuan (SHS) dan Harga Satuan Pokok Kegiatan (HSPK) Tahun Anggaran 2026, bertempat di Ruang Rapat GCIO Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Madiun. Acara dibuka oleh Kepala Bidang Anggaran BKAD Kota Madiun, Pajar Wahyu Margono, S.T., M.M., dan Read more

Continue Reading

TIM Swasaba Research Initiative (SRI) menerima kunjungan dari Bagian Perekonomian dan Administrasi Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten Tasikmalaya. Kunjungan ini merupakan tindak lanjut dari kegiatan pada tahun 2022, yaitu Penyusunan Analisis Standar Belanja (ASB) Kabupaten Tasikmalaya. Pertemuan ini berfokus pada evaluasi penyusunan ASB, penerapan ASB dalam Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD), serta pemanfaatan Sistem Informasi Manajemen Read more

Continue Reading

UNTUK memberikan pemahaman yang seragam kepada seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan menghindari kesalahan dalam perencanaan serta penganggaran, pada Kamis (19/12/2024) telah dilaksanakan acara Sosialisasi Standar Harga Satuan (SHS) Kabupaten Supiori 2025. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Aula Jules F. Warikar, Sorendiweri, Kabupaten Supiori, dan dihadiri langsung oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Supiori, Dra. Ferra Wanggai, Read more

Continue Reading

Diskusi yang berlangsung pada Selasa (18/12/2024) di Kantor Swasaba Research Initiative (SRI) Yogyakarta membahas berbagai isu penting, salah satunya adalah model Analisis Standar Belanja (ASB). Dalam sesi ini, topik mengenai ASB untuk Penyediaan Alat Tulis Kantor (ATK) menjadi sorotan utama. Model yang dibahas menetapkan jumlah pegawai (PNS dan non-PNS) sebagai pencetus belanja utama. Namun, peserta Read more

Continue Reading